Tag: PWNU Jatim
Mantapkan Paham Aswaja, Ini Langkah RSI Siti Hajar Sidoarjo
SURABAYA: Rumah Sakit Islam (RSI) Siti Hajar Sidoarjo, Jawa Timur menyelenggarakan Pemantapan nilai ajaran Ahlussunnah Waljamaah an-Nahdliyah (Aswaja an-Nahdliyah) untuk jajaran direksi, dokter, dan karyawan selama tiga hari, Rabu-Jumat 29-31 Agustus 2018 ...PCNU se-Jatim Serahkan Bantuan untuk Lombok, PWNU Jatim Target Rp 5M
SURABAYA: NU Peduli Lombok yang diinisiasi PWNU Jatim terhadap bencana gempa di Lombok, NTB secara serius mengumpulkan dana dari segenap umat Islam dan warga NU di Jatim. Tentu saja, koordinasi dengan PBNU ...Perkembangan Aktual NU, Kiai Marzuqi Mustamar: Tunduk dan Taatlah pada Guru
Para santri hendaknya tetap menjaga etika dan adab yang diajarkan para ulama di pesantren. Ilmu agama yang bermanfaat akan tertanam bukan karena kecerdasan melainkan karena ketaatan pada guru, yang menjadi transfer ilmu ...Akhirnya Kiai Marzuqi Mustamar Angkat Bicara Soal Islam Nusantara
Polemik Islam Nusantara, memang marak di luar kalangan pesantren. Mereka lebih banyak mengecam, bahkan memperolok Islam Nusantara yang dianggap sebagai aliran baru. Bagi kalangan pesantren, hal itu tidaklah mengusik… lantaran secara substansial ...Sinergi Bantuan Kemanusiaan PWNU Jawa Timur untuk Lombok
Gempa bumi yang tejadi di pulau Lombok beberapa waktu lalu yang mengakibatkan kerusakan fisik serta menelan korban jiwa merupakan duka bagi kita semua, duka bagi bangsa Indonesia. Sampai saat ini kekhawatiran munculnya ...LBM PWNU JATIM BAHAS KERUKUNAN ANTAR UMAT BERAGAMA DAN BERNEGARA
KERUKUNAN ANTAR UMAT BERAGAMA DALAM KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA Keputusan Bahtsul Masail Maudlu’iyyah Konferwil PWNU Jawa Timur, 15-16 Dzulqa’dah 1439 H./28-29 Juli 2018 di PP. Lirboyo Kediri Prinsip Menjalin Kerukunan Bagi Umat ...Ramai Orang Bicarakan Tayangan ‘Karma’ Pengurus PWNU Jatim Berikan Jawaban
Acara televisi ‘Karma’ yang dipandu Robby Purba dan Roy Kiyoshi dinyatakan haram oleh Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur. Terkait itu, pihak ANTV selaku stasiun televisi yang menayangkan ‘Karma’ memberikan tanggapannya. ...Hasil Keputusan Bahtsul Masail Waqi’iyyah Konferwil PWNU Jawa Timur 2018 Di Pondok Pesantren Lirboyo – ...
Forum Bahtsul Masail menghasilkan beberapa keputusan. unduhRumusan Hasil Keputusan Bahtsul Masail Maudlu’iyyah Konferwil PWNU Jawa Timur
Download hasil keputusan Bahtsul Masail Maudlu’iyyah Konferwil PWNU Jawa Timur di Ponpes Lirboyo, Kota Kediri, Ahad 29 Juli 2018 https://s.id/24fMuPertimbangan Panita Konferwil NU Jatim Memilih Pondok Lirboyo
Kediri, NU Online Permusyawatan tertinggi Nahdlatul Ulama tingkat wilayah Jawa Timur akan berlangsung Sabtu hingga Ahad (28-29/7). Kegiatan berlangsung di Pondok Pesantren Lirboyo, Kota Kediri. Dipilihnya pesantren ini dengan banyak pertimbangan, termasuk telah ...Logo Resmi Konferwil PWNU Jawa Timur
Unduh logo Konferwil PWNU Jatim dengan format .PNG, .AI, .CDR melalui tautan klik tautan iniAntara Tauhid, Doa, dan Baik Sangka
Oleh: Rio F. Rachman Dosen Institut Agama Islam Syarifuddin Lumajang, Koordinator Divkominfo Mata Garuda (komunitas alumni/awardee beasiswa LPDP) Jawa Timur Banyak ulama berpendapat, bahwa Al Qur’an sudah merangkum kalam-kalam suci Allahu ta ...KH Mutawakkil: NU Hadir Memberikan Layanan dan Pengabdian pada Masyarakat
SURABAYA: Ketua PWNU Jatim, KH Moh Hasan Mutawakil Alallah, mengingatkan keberadaan organisasi yang berdiri sejak 1926 harus memberikan manfaat kepada masyarakat luas. Sebagai pengemban amanah para ulama dan kiai pesantren, NU harus ...Raih Juara Utama, Sidoarjo Borong Hadiah NU Jatim Award 2018
SURABAYA: Ini penghargaan bergengsi di lingkungan Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jatim. NU Jatim Award 2018, dalam kategori utama bagi Cabang NU, diraih PCNU Kabupaten Sidoarjo sebagai juara I, PCNU Gresik sebagai ...Puasa 29 Hari atau 30 Hari?
Detik-detik berakhirnya bulan Ramadhan 1439 H segera hadir. Berganti dengan datangnya bulan Syawal atau Hari Raya Idul Fitri. Karena itu, pada Kamis, (14/6) sore nanti, Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur ...LAZISNU JATIM BERBAGI KADO CINTA BERSAMA 100 YATIM PIATU
LAZISNU JATIM BERBAGI KADO CINTA BERSAMA 100 YATIM PIATU Lembaga Amil Zakat dan Sedekah Nahdlatul Ulama (LazisNU) Jawa Timur kembali menggelar acara berbagi dengan anak yatim yang dikemas dalam acara “Kado Cinta ...Jaga Ketenangan, PWNU JATIM Imbau Pengurus Koordinasi Dengan Polisi
Surabaya – PWNU Jawa Timur mengimbau warga Jatim, khususnya Nahdliyin, tetap tenang terkait akai bom di Surabaya. PWNU juga minta semua pihak mempercayakan semua proses penanganan terorisme pada Polri. Itu seauai dengan ...KH MUTAWAKKIL: POLRI HARUS BERTINDAK TEGAS
Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur (Jatim) sangat prihatin dan mengutuk keras tindak teror yang mengusik rasa aman masyarakat Indonesia. Parahnya lagi, itu dilakukan terhadap umat yang sedang beribadah. “Sungguh itu ...PWNU Jawa Timur Instruksikan Shalat Ghaib, untuk Kiai Sholeh Qosim dan 5 Polisi
PWNU Jawa Timur Instruksikan Shalat Ghaib, untuk Kiai Sholeh Qosim dan 5 PolisiSURABAYA: Wafatnya KH Sholeh Qosim, Pengasuh Pesantren Bahauddin al-Ismaili, Sepanjang Sidoarjo, merupakan duka mendalam bagi umat Islam, khususnya warga ...Australia Indonesia Institute Jajaki Kerja Sama dengan NU
Australia Indonesia Institute Jajaki Kerja Sama dengan NUSURABAYA: Australia Indonesia Institute (AII) mengadakan pertemuan dengan jajaran Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur, guna menjajaki kerja sama terkait perkembangan dunia. Dipimpin langsung ...