Tag: hujjah aswaja
Adi Widayat Menyoal Doa Iftitah, Ini Jawaban Kiai Ma’ruf Khozin tentang ‘Inni Wajjahtu’
SURABAYA — Kiai Ma’ruf Khozin, Ketua Ahlussunnah Waljamaah (Aswaja) NU Center Jawa Timur, memberikan jawaban telak atas ulasan Ustad Adi Hidayat tentang doa iftitah yang menggunakan kalimat ‘Inni Wajjahtu”. Menurut Adi Widayat, ...Sholat Janazah Aneh, Ini Dalilnya
Hujjah Aswaja – Sebut saja Abdulloh tokoh desa yg meninggal dengan status positif Covid 19, karena statusnya sebagai tokoh masyarakat , maka masyarakat pun ingin melakukan penghormatan terakhir dengan mensholati tokoh pujaannya ...Dituduh Islam Kejawen Hingga Berjumpa Arwah Orang Yang Telah Wafat
Hujjah Aswaja — Sudah siap mau dituduh Quburiyyun, Klenik, Islam Kejawen, penerus nenek moyang, atau apapun terkait tulisan ini!?. Yakni soal manusia yang masih hidup bisa berjumpa dengan ruh orang yang sudah ...Wanita Jomblo Dapat Pasangan di Surga?
Sebagian ulama ditanya tentang anak-anak orang Islam yang belum menikah di dunia, apakah mereka akan menikah di akhirat?Amalkan Tahlil Fida’ Shughra, Ini Penjelasan Ustadz Ma’ruf Khozin
Saya belum menjumpai istilah perbedaan dalam penamaan Shughra dan Kubra dalam literatur ulama Salaf. Cuma melihat sisi bacaan kemungkinan disebut Kubra karena yang dibaca Al-Ikhlas 100.000 kali lebih banyak, sedangkan Shughra yang ...Teologi Asy’ari di Era Kontemporer, dalam Khazanah Pesantren
Dijelaskan, Aswaja NU Center didirikan untuk membentengi umat Islam dari pemahaman di luar Ahlissunah. Saat ini yang paling gencar adalah Salafi. Memang selama ini konsentrasi Aswaja NU Center lebih banyak memberi porsi ...Tata Cara Pembagian Qurban
Hari ini telah bergeser. Qurban diserahkan kepada Panitia, Takmir Masjid dan sebagainya. Tidak semua mereka memahami ilmunya. Disinilah perlunya terus belajar ilmu fikih, baik seputar Qurban, Zakat, Jenazah dan sebagainya.Kesalahan Memberi Hukum Haram pada Tahlilan
Demikian pula perkumpulan saat Tahlilan dengan suguhan makanan, tidak serta merta dihukumi makruh atau haram. Tapi dilihat dulu dari siapa makanan itu diberikan.Memahami Keutamaan Surat Yasin
Dari Ibnu Abbas ra. berkata, dari Nabi Saw. bahwasanya beliau berjalan melewati dua kuburan yang penghuninya sedang disiksa, lalu beliau bersabda : "Keduanya sungguh sedang disiksa, dan tidaklah keduanya disiksa disebabkan ...Allah SWT Memuji Orang-orang yang Suka Bersedekah
"Jika kamu menampakkan sedekah(mu), maka itu adalah baik sekali. Dan jika kamu menyembunyikannya dan kamu berikan kepada orang-orang fakir, maka menyembunyikan itu lebih baik bagimu…" (Al-Baqarah: 271)